Sabtu, 14 Februari 2009

Windows Server 2008 NIC tidak detect pada VMware anda ?

Windows Server 2008 NIC tidak detect pada VMware anda ?

Masah ini muncul, ketika saya membuat AD DS (active directory domain services).

maka NIC Anda tidak Muncul pada permukaan Manage Networks Connections. bisa terlihat pada gambar dibawah ini

NIC not found

hal ini mungkin terjadi dikarenakan belum terintegrasinya list sofware sistem operasi yg ada di VMware. so jadi tidak detect deh, itu asumsi saya loh, soalnya pada waktu instal saya ingat .. bahwa sistem operasi windows server 2008 dan vista apalagi windows 7. belum ada di list VMwarenya.. jadi saya pilih Other pada list pemilihan sistem operasinya.

So.. jagan kecil hati dulu, bagi anda yang ingin belajar Windows server 2008 dengan bantuan VMware..., disini saya mengunakan VMware v 6.0.

untuk mengatasi masalah tersebut ...:

Steps pertama anda dapat menambahkan code berikut ini pada file .VMX anda (configurasi VMware anda)

ethernet0.virtualDev = "e1000"


berikut ini adalah penambahan code untuk driver NIC anda agar terdetect pada manage notwork connection. tujuannya agar anda dapat praktek AD DS (active directory domain services)

add code-NIC

Step berikutnya adalah.
..............................., Restart Computer anda, agar dapat merasakan efeknya................................................

Nah.. taraaaa,,,... sekarang NIC anda terdetect dengan sempurna.. silakan melanjutkan Praktek windows server 2008 anda. Monggo

NIC-Detect-now

Tidak ada komentar:

Posting Komentar